Apa kabar pembaca sekalian, kali ini kita akan melanjutkan belajar membuat Media Pembelajaran Interaktif dengan Office PowerPoint bagian 2.
Pada bagian 1 kita sudah membahas tentang Membuat header pada slide master, kini kita akan membahas tentang berikut ini:
b. Cara memberi Tulisan
pada header yang telah di buat
Setelah
desain selesai, seperti tampak pada gambar 15, selanjutnya kita bisa
memberi tulisan judul media atai identitas pada header yang sudah kita buat.
Langkah – langkahnya dapat kita cermati pada gambar 16 sampai dengan gambar
27.
![]() |
Gambar 16 |
Setelah
insert text box, kemudian “klik” text box pada header media, gambar
17. Ketik judul atau identitas, dengan cara klik kiri di dalam text bok
lebih dulu, selanjutnya dapat di lihat tampilan pada gambar 18.
![]() |
Gambar 17 |
![]() |
Gambar 18 |
c. Cara mengelola tulisan pada header yang telah di buat.
Ø Mengubah
ukuran huruf, memberi warna dan efek pada huruf/tulisan.
Langkah pertama adalah pilih menu “format” pada
“Drawing Tools”, Untuk mengubah ukuran huruf, ada cara yang paling praktis
yaitu, aktifkan text box dengan cara klik kiri hingga terlihat seperti pada gambar
19, selanjutnya klik tombol “ctrl” pada keyboard + tombol ] untuk memperbesar huruf, dan tombol [ (tombol tersebut
terletak di sebelah kanan tombol P) untuk memperkecil huruf.
![]() |
Gambar 19 |
Ø Untuk
memilh style text, perhatikan gambar 20 dan 21 berikut ini ;
![]() |
Gambar 20 |
![]() |
Gambar 21 |
Ø Memilih
Text Effects, perhatikan gambar 22, 23 dan 24.
![]() |
Gambar 22 |
![]() |
Gambar 23 |
![]() |
Gambar 24 |
Ø Untuk
mempercepat dan mempermudah dalam menambah tulisan, tak perlu insert text bok
lagi, cukup mengkopy yang sudah ada dengan cara klik kanan pada obyek, tahan,
geser sedikit kemudian lepaskan dan pilih “copy here”, selanjutnya tinggal
mengatur besar kecilnya huruf saja dengan cara yang sama seperti telah di bahas
pada point c di atas.
Atur sedemikian rupa sesuai desain yang di inginkan
attau sesuai kebutuhan, perhatikan gambar 25 s.d. 27 berikut ini;
![]() |
Gambar 25 |
![]() |
Gambar 26 |
![]() |
Gambar 27 |
Itulah pembelajaran di bagian 2, kita akan terus belajar lagi dan tunggu tahap selanjutnya.
Semoga bermanfaat...
Bersambung ...
Bagian 3 : d. Cara Memberi gambar/logo media...
0 komentar:
Post a Comment